IP Address Versi 4 RFC

31 Juli 2023 

Pengertian IP address RFC

Menurut Ijul pengertian dan pemahaman alamat ip versi 4 (IPv4) - ip address adalah alamat unik yang diberikan ke jaringan dan peralatan jaringan yang menggunakan protokol tcp/ip. Peralatan yang menggunakan sumber daya topologi jaringan komputer pasti akan menggunakan ip address sebagai identitas unik.

Menurut Rudy Setiawan (2020) alamat ip versi 4 (sering dikata dengan alamat ipv4) adalah sebuah jenis pengalamatan jaringan yang digunakan di dalam protokol jaringan tcp/ip yang menggunakan protokol ip versi 4.

Dari kedua pendapat tersebut dapat di simpulkan IP address adalah alamat unik yang diberikan pada jaringan. Yang digunakan dalam protokol jaringan TCP/IP.

Alamat kelas RFC



Contoh gambar : Layer RFC
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhxFoFtQdUfyfhRYId3e8PatTRz_dplGP23WsEF0DiNpxe8lecUzakA64QOpofObt_quqghEIkRILTP6IvKJPik9U9VzeBLeLGZLFhNLo9UDwWMTTr_2d5uwX1tlWPsfpSaunuWZgoF3S5h/s400/classip-soefyan.png

Kelas A

Menurut Ijul alamat-alamat kelas A diberikan kepada jaringan skala luhur. Nomor urut bit tertinggi di dalam alamat ip kelas a selalu diset dengan nilai 0 (nol). Tujuh bit berikutnya—untuk melengkapi oktet pertama—akan menciptakan sebuah network identifier. 24 bit sisanya (atau tiga oktet terakhir) merepresentasikan host identifier. Ini mengizinkan kelas a memiliki hingga 126 jaringan, dan 16,777,214 host tiap jaringannya. Alamat dengan oktet awal 127 tidak diizinkan, karena digunakan kepada mekanisme interprocess communication (IPC) di dalam mesin yang bersangkutan.

Menurut Naila kelas a mempunyai nilai oktet pertama 0-127 (0 dan 127 dicadangkan) dengan nilai binernya adalah 00000000 sampai 01111111, maka ip address a yang valid di gunakan di mulai dari 1.0.0.0 sampai 126.255.255.255 dan default subnetnya adalah 255.0.0.0 yang dapat membentuk 128 jaringan dengan masing-masing jaringan dapat menampung 16.777.214 host sehingga ip kelas a ini di gunakan jaringan host yang berskala besar.


Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan di kelas a adalah nomor tertinggi yang selalu di set nilai 0 (nol). 24 bit sisanya (atau tiga oktet terakhir) merepresentasikan host identifier. nilai oktet pertama 0-127 (0 dan 127 dicadangkan) dengan nilai binernya adalah 00000000 sampa 01111111, maka ip address A yang valid di gunakan di mulai dari 1.0.0.0 sampai 126.255.255.255.

Kelas B

Menurut Ijul alamat-alamat kelas b dikhususkan kepada jaringan skala menengah hingga skala luhur. Dua bit pertama di dalam oktet pertama alamat ip kelas b selalu diset ke bilangan biner 10. 14 bit berikutnya (untuk melengkapi dua oktet pertama), akan menciptakan sebuah network identifier. 16 bit sisanya (dua oktet terakhir) merepresentasikan host identifier. Kelas b dapat memiliki 16,384 network, dan 65,534 host kepada setiap network-nya.

Menurut Naila kelas b nilai mempunyai nilai oktet 128-191 dengan nilai binernya adalah 10000000 sampai 10111111, maka ip address b yang valid di gunakan di mulai dari 128.0.0.0 sampai 191.255.255.255 dan dengan default subnetnya 255.255.0.0 mempunyai Jumlah Network 16.384 dengan host 65.534

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan bahwa kelas b di khusus kan pada jaringan sekala menengah hingga sekala luhur. 16 bit sisanya (dua oktet terakhir) merepresantikan host identifier. Nilai oktet 128-191 dengan nilai binernya 10000000 sampai 10111111, maka ip address valid yang digunakan adalah 128.0.0.0 sampai 191.255.255.255.

Kelas C

Menurut Ijul alamat ip kelas c digunakan kepada jaringan berskala kecil. Tiga bit pertama di dalam oktet pertama alamat kelas c selalu diset ke nilai biner 110. 21 bit selanjutnya (untuk melengkapi tiga oktet pertama) akan membentuk sebuah network identifier. 8 bit sisanya (sebagai oktet terakhir) akan merepresentasikan host identifier. Ini memungkinkan pembuatan total 2,097,152 buah network, dan 254 host kepada setiap network-nya.

Menurut Naila kelas c nilai oktetnya 192-223 dengan nilai binernya adalah 11000000 sampai 11011111, maka ip address c yang valid di gunakan di mulai dari 192.0.0.0 sampai 223.255.255.255 dan default subnet nya adalah 255.255.255.0 jumlah Network yang dapat di gunakan 2.097.150 dengan jumlah host Id 254, host pengalamatan pada kelas c hanya di gunakan pada jumlah host yang kecil.

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan kelas c yang digunakan jaringan bersekala kecil. 21 bit selanjutnya (untuk meengkapi tiga oktet pertama). Default subtet yang digunakan adalah 255.255.255.0 jumlah network yang dapat digunakan 2.197.150 dengan jumlah host id 254.

Kelas D

Menurut Ijul alamat ip kelas d diadakan hanya kepada alamat-alamat ip multicast, sehingga beda dengan tiga kelas di atas. Empat bit pertama di dalam ip kelas d selalu diset ke bilangan biner 1110. 28 bit sisanya digunakan sebagai alamat yang dapat digunakan kepada mengenali host. Kepada semakin jelas mengenal alamat ini, lihat pada aspek alamat Multicast ipv4.

Menurut Naila ip ini digunakan untuk multicasting, yaitu penggunaan aplikasi secara bersama-sama oleh beberapa komputer. IP ini nilai oktetnya 224-239 dengan nilai binernya 11100000 sampai 11101111, maka ip Address d di gunakan mulai dari 224.0.0.0 sampai 239.255.255.255.

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan kelas d adalah diadakan untuk alamat-alamat ip multicast, sehingga beda dengan tiga kelas di atas. 28 bit sisanya digunakan sebagai alamat yang dapat digunakan kepada mengenali host. IP ini nilai oktetnya 224-239 dengan nilai binernya 11100000 sampai 11101111, maka ip address d digunakan mulai dari224.0.0.0 sampai 239.255.255.255.

Kelas E

Menurut Ijul alamat ip kelas e diadakan sebagai alamat yang bersifat "eksperimental" atau percobaan dan dicadangkan kepada digunakan pada masa hadapan. Empat bit pertama selalu diset kepada bilangan biner 1111. 28 bit sisanya digunakan sebagai alamat yang dapat digunakan kepada mengenali host.

Menurut Naila ip ini digunakan untuk eksperimen. IP ini oktetnya 240-254 dengan nilai binernya 11110000 sampai 11111111, maka ip Address e di gunakan mulai dari 240.0.0.0 sampai 254.255.255.255.

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan ip ini oktenya 240-254 dengan nilai binernya 11110000 sampai 11111111. Empat bit pertama selalu diset kepada bilangan biner 1111.

Fungsi IP Address

Cobtoh gambar : Fungsi IP address
https://imgx.sonora.id/crop/0x0:0x0/700x465/photo/2023/05/23/darknet-g66cff1fca_1920jpg-20230523064039.jpg

1. IP Address Sebagai Identitas Alamat Perangkat

Menurut Asfihan (2023)  ip address dipakai sebagai identitas alamat setiap perlengkapan jaringan yang akan mengerjakan komunikasi antar perangkat. Fungsi ini paling berguna untuk perangkat komputer dalam urusan mengakses internet.

Menurut Arista Estiningtyas (2023) Fungsi ini dapat diilustrasikan seperti nama orang sebagai metode untuk mengenali siapa saja orang tersebut.

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan bahwa identitas alamat sebagai perlengkapan jaringan untuk mengerjakan komunikasi antar perangkan 

2. IP Address Sebagai Perangkat identifikasi interface atau host

Menurut Asfihan (2023) perangkat komputer yang dipakai dalam suatu jaringan dinamakan sebagai host. Penggunaan ip address meski bertolak belakang pada masing-masing host atau perangkat.

Menurut Arista Estiningtyas (2023) fungsi ini dapat diilustrasikan seperti alamat rumah yang menunjukkan posisi atau seseorang berada.

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan bahwa perangkat identifikasi interface atau host adalah suatu jaringan sebagai host. IP address meski bertolakan belakang pada masing host atau perangkat

Jenis IP address

Contoh gambar : Jenis IP address
https://www.jagoanhosting.com/blog/wp-content/uploads/2023/01/Jenis-Alamat-IPV4.jpg
  • IP Publik

Menurut Arista Estiningtyas (2023) IP address publik dimiliki oleh segala perangkat yang diperuntukkan untuk khalayak umum. Server website, server email, dan router Wi-Fi merupakan beberapa contoh device yang menggunakan alamat IP Publik.

Menurut Asfihan (2023) Sesuai dengan pengakuan diatas bahwa pemakaian IP Public mempunyai luas jangkauan yang lebih dari IP Private. Sehingga, dapat diputuskan bahwa IP Public ialah sebuah alamat ip yang dipakai perangkat komputer dalam jaringan global atau internet.

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan ip publik yang dimiliki oleh segala perangakat untuk umum. Sehinga dapat di putuskan bahwa ip publik adalah alamat ip  yang dipakai perangkat komputer dalam global atau internet.

  • Privat

Menurut Arista Estiningtyas (2023) ip address privat digunakan untuk komunikasi untuk jaringan lokal. Contoh perangkat yang memiliki alamat IP privat ini yaitu laptop, PC, dan ponsel. 

Menurut Asfihan (2023) Pengertian dari IP Private pastinya bertolak belakang dengan IP Public. IP Private memiliki jangkauan yang lebih kecil dibanding ip public. IP jenis ini tidak dapat dipakai untuk mengakses internet.

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan ip address privat hanya untuk jaringan lokal. Dan memiliki jangkauan lebih kecil dibanding publik dan tidak dapat mengakses internet.

  •  Dinamis

Menurut Arista Estiningtyas (2023) ip address dinamis merupakan jenis yang biasanya dimiliki oleh khalayak umum. Alamat IP ini diberikan oleh penyedia layanan internet secara gratis, tetapi tidak bersifat abadi.

Menurut Asfihan (2023) IP Dynamic ialah sebuah IP yang tidak jarang kali berubah-rubah dari masa-masa ke waktu. Mengapa urusan ini dapat terjadi? Karena urusan ini merupakan ongkos yang efektif untuk provider internet atau ISP guna alokasi IP untuk pelanggan.

Dari kedua pedapat tersebut dapat disimpulkan bahwa ip dinamis adalah jenis yang similiki oleh khalayak umum. yang tidak jarang berubah-ubah masa ke waktu

  • Statis

Menurut Arista Estiningtyas (2023) ip address statis sudah “dipesan” oleh pihak yang menggunakannya. Pengguna yang melakukan reservasi pada satu ataupun lebih dari alamat IP termasuk penyedia layanan web hosting, virtual private network (VPN), dan server file transfer protocol (FTP)

Menurut Asfihan (2023) Berbeda dari IP Dynamic, IP Static ialah IP yang tidak bakal berubah. Umumnya IP Statis dipakai oleh suatu server atau perlengkapan yang penting. 

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan statis adalah pengguna yang melakukan reservasi pada satu ataupun lebih dari alamat ip yang menyediakan web hosting. IP yang bakal berubah dan ip statis adalah perlengkapan yang penting.

Alokasi alamat IP privat

Menurut Ramadhan Yoga (2015) ip address  adalah ip yang dapat digunakan sebagai ip privat karena memang untuk ip privat sudah ada aturan/ketentuannya. Berikut ini adalah daftar ip address privat (ip address yang dapat digunakan untuk jaringan privat/lokal) :
Contoh gambar : Alokasi IP privat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjKQcMb_AYzgYG7w8CzJUXaTsdBvs4VGU6F_drEjymUGSvnbXRl2R9mizqcMr77xpn-bFctGVF1_gjfgDEEaR39mGxdyNh7PrFbYG0-tuFmWkxrnAv-omVgTQVvHRHBGazkYd-Tf_MdTt4/s640/daftar-ip-privat.png

Alokasi alamat IP privat

Contoh gambar : Alokasi IP privat
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhxFoFtQdUfyfhRYId3e8PatTRz_dplGP23WsEF0DiNpxe8lecUzakA64QOpofObt_quqghEIkRILTP6IvKJPik9U9VzeBLeLGZLFhNLo9UDwWMTTr_2d5uwX1tlWPsfpSaunuWZgoF3S5h/s400/classip-soefyan.png
Menurut Soefya Fyan silakan perhatikan gambar di atas , dari gambar di atas bisa kita lihat karekteristik setiap kelas (class) ipv4 Decimal, Biner, Hetmask. Ip address oleh penggiat jaringan tidak berpatokan bahwa ip 192.168.10.1 harus menggunakan subnet 255.255.255.0  , misalnya dalam kasus jika seorang admin jaringan ingin jumlah host yang mendapatkan ip sekitar 500 host, yang tidak dapat di cover jika menggunakan netmaks 255.255.255.0 jadi seorang admin jaringan bisa merubah penulisan netmaks di sebuah server atau router menjadi 255.255.254.0 yang dalam penulisanya bisa menggunakan "/" 192,168.10.1/23.

Dari kedua pendapat tersebut dapat disimpulkan alokasi alamat ip address adalah ip yang dapat digunakan sebagai ip privat jaringan yang tidak harus mengunakan ip 192.168.10.1 dan subnet 255.255.255.0. Jadi seorang admin jaringan bis merubah penulisan menjadi 255.255.254.0 yang bisa mengunakan "/" 192.168.10.1/23.

DAFTAR PUSTAKA

Ijul. ___. PENGERTIAN RFC (Request For Commets)https://www.mediainformasionline.com/2022/05/alamat-ip-versi-4.html diakses pada 31/7/2023 jam 08:50
Setiawan, Rudy. 2020. PENGERTIAN RFC (Request For Commets).https://www.rsetiawan.com/2020/07/pengertian-ip-address.html diakses pada 31/7/2023 jam 08:30
Ijul. ___. ALAMAT KELAS RFChttps://www.mediainformasionline.com/2022/05/alamat-ip-versi-4.html diakses pada 31/7/2023 jam 09:40
Nayla. ___.ALAMAT KELAS RFC. https://nailakarimahblog.wordpress.com/2017/01/14/sejarah-dan-perkembangan-ip-address/ diakses pada 31/7/2023 jam 09:25
Asfihan. 2023. FUNGSI IP ADDRESShttps://ruangpengetahuan.co.id/pengertian-ip-address/ diakses pada 31/7/2023 jam 11:50
EstiningtyasArista. 2023. FUNGSI IP  ADDRESS. https://www.sonora.id/read/423793350/apa-itu-ip-address-pengertian-jenis-fungsi-dan-cara-kerjanya?page=all diakses pada 31/7/2023 jam 11:00
EstiningtyasArista. 2023. JENIS IP ADDRESS. https://ruangpengetahuan.co.id/pengertian-ip-address/
 diakses pada 31/7/2023 jam 14:20
Asfihan. 2023. JENIS IP ADDRESShttps://www.sonora.id/read/423793350/apa-itu-ip-address-pengertian-jenis-fungsi-dan-cara-kerjanya?page=all diakses pada 31/7/2023 jam 14:15
Yoga, Ramadhan. 2015. ALOKASI ALAMAT IP PRIVAT. https://www.diaryconfig.com/2015/12/klasifikasi-ip-address.html diakses pada 1/8/2023 jam 18:00
Fyan, Soefya. ___. ALOKASI ALAMAT IP PRIVAT. https://soefyansyah.blogspot.com/2016/11/ip-v4-belajar-ip-address-dan-subnetting.html diakses pada 2/8/2023 jam 08:40

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Tunneling/Virtual Private Network (PPTP, L2TP)

Network Address Translation

EtherChannel/Bonding dan HSRP